Pages

Tuesday 14 August 2012

Tutorial GIMP : Recolor


Mengganti warna objek foto di GIMP






Langkah langkahnya:

Tuesday 31 July 2012

5 distro linux bernuansa islami

Menggunakan komputer dengan OS yang legal dan bernuansa Islami, tentunya bikin nyaman di hati. Nah, OS apakah yang bisa dicoba. berikut 5 Distro Linux yang bernuansa Islami yang patut Anda coba.
1.  Sabily 
Adalah sebuah distro Linux yang diciptakan dari Ubuntu yang khusus untuk dipersembahkan kepada umat Islam di bumi ini. Dengan kerjasama antara pengembang yang juga seorang muslim telah melahirkan sebuah distribusi Linux yang di dalamnya berisi sejumlah aplikasi serta dengan tampilan bernuansa Islami. Adapun dulunya Sabily ini bernama Ubuntu ME(muslim edition) yang kemudian berevolusi menjadi Sabily karena ada persyaratan bahwa sebuah distribusi turunan tidak boleh mempunyai nama yang sama dengan induknya. Oleh karena itu finalnya bergantilah menjadi Sabily.
Perangkat lunak utama Sabily  adalah: Zekr dan Mus-haf Othman (Quran study tools), Minbar dan Firefox-praytimes (aplikasi prayer times), Monajat (aplikasi yang akan mengeluarkan popups prayers setiap beberapa waktu yang ditentukan), Hijra (kalender islami) dan WebStrict (parental control tool). Bahasa Arab juga didukung dengan baik. Dan tentu saja desain grafis yang telah disesuaikan.
Sedangkan perangkat lunak tambahannya meliputi  OpenOffice (pengolah kata, spreasheet, presentasi), Firefox (perambah web), Pidgin (pesan instant), F-spot (manajemen foto), Gimp (program manipulasi gambar) dan perangkat lunak multimedia lainnya (video/audio). Semuanya telah terkandung di versi “kecil” Sabily, namun versi “lengkap” mengandung lebih banyak lagi! (perangkat lunak edukasi, peralatan dan seluruh tilawah Quran). Aplikasi lebih lengkap dapat dilihat di :
http://www.sabily-id.org/index.php/tentangsabily/paket-aplikasi.html
Screen shoot :

website : http://www.sabily-id.org/
2. Blankon Sajadah 
BlankOn Sajadah versi distro islami dari BlankOn Linux yang juga turunan dari Ubuntu, karena dibuat dari BlankOn maka bahasa yang digunkan di distro ini menggunkan bahasa indonesia sehingga user lebih mudah menggunakan distro ini.
OS ini memuat berbagai aplikasi Islami dengan citarasa Indonesia. BlankOn Sajadah yang berbasiskan BlankOn 6.0 Ombilin mempunyai fitur dasar yang disertakan dalam BlankOn Ombilin edisi regular, seperti Aksara Nusantara, Chromium, Stardict dll yang ditambah dengan Fitur khas Islami seperti:
  • QiOO – Al Quran di OpenOffice,

Tool Design WEB di linux

Beberapa tools / software yang bisa digunakan untuk mendesain halaman website di linux di antaranya :

1. Gedit

Ini merupakan text editor untuk desktop GNOME, menjadi software bawaan di BlankOn/Ubuntu



Tangkapan Layar Gedit


2. Geany

Adalah text editor dengan fitur dasar yang terpadu dengan lingkungan development. Beberapa fitur-fiturnya: syntax highlighting, code completion, code fold‐ing, daftar symbol/tag dan banyak mendukung tipe-tipe file seperti C(++), Java, PHP, HTML, DocBook, Perl dan lain-lain.
Situs Web: http://www.geany.org/


Tangkapan Layar Geany

Sunday 8 July 2012

Apa yang baru di Windows 8??



Windows-8-Logo
Microsoft menunjukkan pada kita melihat lebih mendalam pada Windows 8 hari ini, dari antarmuka tablet disebutkan sebelumnya untuk desktop dan mouse-keyboard tradisional.Microsoft “re imagine“ Windows 8 difokuskan pada basis sentuhan, gaya yaitu Metro-style interface. Namun,